HALLO BANTEN - Marthino Lio merupakan seorang aktor dan juga penyanyi Indonesia yang memerankan tokoh Andre dalam webseries Layangan Putus.
Diketahui, saat ini serial Layangan Putus yang tayang di WeTV tersebut sedang trending di berbagai negara.
Diceritakan sosok Andre yang dibintangi Marthino Lio adalah seorang dokter yang merupakan sahabat Kinan yang diperankan oleh Putri Marino.
Nama Marthino Lio bukan nama baru di dunia perfilman. Sebut saja Eiffel, I'm In Love 2, Sultan Agung, Matt And Mou, Tersanjung The Movie dan masih banyak lagi.
Baca Juga: Link Video Viral Belatung di Miss V Wanita Bikin Heboh, Kalau Nggak Kuat Jangan Lihat atau Muntah
Marthino Lio mengawali karier dengan menjadi pemenang Cover Guest majalah Aneka Yess pada tahun 2004.
Marthino Lio juga melebarkan sayapnya menjadi seorang penyanyi dengan mengikuti audisi dan akhirnya berduet dengan Melly Goeslaw sebagai pengisi soundtrack film AADC 2 dalam lagu Ratusan Purnama.
Lagu tersebut bahkan berhasil meraih predikat Best Soundtrack Festival Film Indonesia (FFI) 2016.
Berikut profil dari Marthino Lio pemeran Andre dalam Layangan Putus yang dikutip dari berbagai sumber :
Baca Juga: Luna Maya Jalani Prosedur Pembekuan Sel Telur, Apa Manfaatnya?
Artikel Terkait
Link Download Backsound Layangan Putus Full Episode, Sahabat Dulu Prinsa Mandagie, Lengkap dengan Lirik Lagu
Biografi Graciella Abigail, Pemeran Raya di Layangan Putus, Lucu dan Imut, Fasih Bahasa, Calon Aktris Besar
TERBARU Bocoran Layangan Putus Episode 10 A dan 10 B, Link Nonton Download Bukan di Telegram dan LK21
Akhir Kisah Layangan Putus Episode 10 Full Movie, Link Nonton Gratis bukan di Telegram dan LK21
TAMAT Bikin Nyesek Sang Pelakor Menang, Aris Pilih Lydia dan Ceraikan Kinan: Ending Layangan Putus Episode 10
Profil dan Perjalanan Karier Graciella Abigail Pemeran Raya di Layangan Putus
Kinan ke Dapur Lalu ke Kamar Lydia Bawa Pisau, Lydia Ketakutan di Kasur: Bocoran Layangan Putus Episode 10
Profil Para Pemain Layangan Putus, Trending di Berbagai Negara
Chord Gitar dan Lirik Sahabat Dulu dari Prinsa Mandagie OST Layangan Putus
Link Layangan Putus Season 2 Mulai Dicari, Kapan Tayang Setelah Kinan dan Aris Cerai?